Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Peran Mahasiswa Menghadapi Problematika Sosial

Gambar
Oleh Chamida Nur Muslicha dan Anwar Fuad Apa itu Kritis ? “Kritis tidak hanya sekedar mencari tahu, menganalisis, memahami atau menggali   sedalam-dalamnya tentang suatu hal untuk mencari kekurangan dan kelebihannya, akan tetapi lebih jauh ke depan bagaimana cara nya seseorang yang kritis tersebut tidak hanya sekedar mengkritisi akan tetapi memperoleh solusi yang ditawarkan atas analisis yang dilakukan.”   (Nur Khakiki – Demisioner Ketua BPKM Fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Walisongo Semarang) Mahasiswa Baru    mengalami perubahan status dari siswa menjadi mahasiswa. Perubahan status menandakan perubahan peran yang dialami mahasiswa baru.  Perubahan peran mengharuskan mahasiwa merubah pola secara pikir, perilaku dalam kehidupan sehari hari. Hal kecil contoh perubahan ini adalah bagaimana pola pembelajaran yang berubah. Dari yang dulu pada saat masih menjadi siswa, guru selalu memberikan materi pembelajaran secara full kepada anak didiknya, setelah menja